tekanan hidrostatis merupakan tekanan yang diakibatkan oleh yang ada pada zat cair terhadap bidang luas tertentu pada suatu kedalaman maupun ketinggian
P=F/A
dimana:
P= Tekanan (atm/pa)
F= Gaya(N/kgm-2)
A= Luas permukaan (m2)
dalam tekanan hidrostatis kita kenal suatu persamaan
P= Ph + pgh
dimana;
P= tekanan (pa/atm)
Ph= tekanan hidrostatis (pa)
p=massa jenis cairan dalam suatu volume tertentu
g= gravitasi (kg/m2)
dalam kasus penerapan tekanan hidrostatis banyak sekali dalam kehidupan sehari-hari, mulai dari hal yang berhubungan dengan aktifitas kita ataupun yang kita lihat sehari hari. salah satu contohnya ikan dalam sebuah wadah akuarium, jika kita perhatikan gelembung gelembung udara yang keluar dari mulut ikan semakin keatas atau kepermukaan semakin membesar. tentu hal ini sebagai salah satu kejadian yang sering muncul bagi kita,terutama jika kita suka berenang atau kalian semua suka petualangan pada kedalaman tertentu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar